Kamis, 06 Februari 2025

Sudahlah



Melayang, memudar, kemudian hilang.

Sesesap kenangan berhambur dalam ruang mimpi.

Isi  dari kotak Pandora yang terbuka menusukku.

Sesal berteriak dalam hati.

Aku mati berulang Kali.



Tidak ada komentar: